picking

Posted by E_FRIZ4L on Sunday, February 15, 2009

Alternate picking untuk mengembangkan speed/kecepatan

Alternate picking adalah picking dengan pola down-up(turun naik) atau up-down(naik turun) pada satu senar. Bisa juga lebih dari satu senar, tapi pengertian dasarnya adalah pick pada satu senar. Teknik ini biasa dipakai para gitaris untuk picking cepat dan juga bermanfaat untuk mengurangi cepat lelahnya tangan akibat dari memainkan jumlah not yang banyak dengan kecepatan tinggi.
Alternate picking masuk kategori right hand techniques. Latihan awal-nya pelan dulu, terus makin lama naikkan temponya semakin cepat, sambil tangan kiri fretting dimanapun pada fret gitar atau los senar juga bisa.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment